Crude Death Rate (CDR)






Nama    : Nissaa Arifiani
Kelas     : 1KA20
NPM      : 15116453


Crude Death Rate
(Angka Kematian Kasar)

Crude Death Rate (angka kematian kasar)
                Angka Kematian Kasar (CDR) adalah angka yang menunjukan berapa besarnya kematian yang terjadi pada suatu tahun tertentu untuk setiap 1000 penduduk. Angka ini disebut kasar sebab belum tinggi dibandingkan dengan penduduk yang masih muda.

KegunaanCrude Death Rate
                Angka Kematian Kasar adalah indikator sederhana yang tidak memperhitungkan pengeruh umur penduduk. Tetapi jika tidak ada indikator kematian yang lain angka ini berguna untuk memberikan gambaran mengenai keadaan kesejahteraan penduduk pasa suatu tahun yang bersangkutan. Apabila dikurangkan dari Angka Kelahiran Kasar akan menjadi dasar perhitungan pertumbuhan penduduk alamiah.
Cara menghitung Crude Death Rate
CDR = M/P x 1.000
Keterangan :
CDR        = Angka Kematian Kasar
M            = Jumlah kematian selama satu tahun
P             = Jumlah penduduk pertengahan tahun
1.000     = Konstanta

Kreteria angka kematian kasar CDR dibedakan menjadi tiga:
·         CDR kurang dari 10, termasuk kreteria rendah
·         CDR antara 10 – 20, termasuk kreteria sedang
·         CDR lebih dari 20, termasuk kreteria tinggi

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Masalah Pokok Kehidupan Manusia menurut C. Kluckhonh

KEBUDAYAAN BANGSA TIMUR

Prasangka , Diskriminasi dan Etnosentrisme